Strategi Memulai Bisnis ( II )
Hallo teman-teman, kita sambung lagi bahasan kemarin tentang gimana cara mempertahankan bisnisnya sejak awal.
nah berikut ulasan lanjutannya :
5. Cost control
Untuk itu, sejak awal, jangan ragu untuk mengetatkan biaya.
Jika tidak menghasilkan laba, jangan keluarkan biaya.
6. Training and coaching
Pelatihan ini bisa dibagi menjadi beberapa kategori:
– Mindset atau pola berpikir,
– Values training, untuk menyelaraskan corporate value,
– Skill training, untuk melatih skill yang spesifik,
– Coaching, untuk memantau progress setiap kepala divisi.
7. Sales and marketing
Tujuannya agar Anda mengingat dengan sungguh-sungguh, bahwa bisnis tidak pernah tumbuh hebat tanpa kekuatan sales and marketing.
Buatlah marketing plan secara detail. Lakukan media research, beriklanlah di tempat yang memiliki banyak pembaca yang sesuai dengan target market Anda.
Tanpa tindakan nyata, bisnis Anda hanya angan-angan belaka.
Indonesia membutuhkan entrepreneurs, mulailah usaha dimulai dari mengisi pikiran Anda dengan pengetahuan yang benar dan positif.
Cari teman, mentor, atau para pebisnis yang sudah memulai lebih dahulu dari Anda.
Anda bisa belajar dari kegagalan dan kesuksesan mereka.
Semoga bermanfaat bahasan hari ini
The post Strategi Memulai Bisnis ( II ) appeared first on Komunitas Pengusaha Digipreneur.
Post a Comment